Wednesday, July 2, 2014

Daftar Negara dengan Waktu Puasa Terpendek di Dunia

Daftar Negara dengan Waktu Puasa Terpendek di Dunia - jika berbicara soal pusa pastinya berhubungan dengan waktu di sini saya ingin berbagi informasi tentang Daftar Negara dengan Waktu Puasa Terpendek di Dunia berikut daftar nya:

1. Somalia
Kendati dirundung kekerasan terhadap sipil serta konflik pemerintah terhadap kelompok radikal tidak menyurutkan antusias warga muslim Somalia menyambut datangnya bulan puasa. Penentuan puasa tidak diatur oleh pemerintahannya lantaran sudah puluhan tahun negara ini tidak punya pemerintahan efektif namun berkiblat pada Arab Saudi. Lantaran Somalia banyak dihuni pendatang asal Arab, India dan segelintir orang Eropa, menjadikan negara tersebut tidak memiliki tradisi khusus ketika bulan ramadlan.

2. Kepulauan komoro
Kepulauan Komoro termasuk negara bagian Arab Saudi. Penduduk muslim di sini hanya menunaikan puasa selama 12 jam 31 menit. Sebagai agama mayoritas, warga dan pemerintah melakukan puasa pada waktu yang telah ditentukan sebelumnya. Sama halnya dengan tradisi di Indonesia.

3. Argentina
Tak beda dengan negara Chile, muslim di ibu kota Buenos Aires hanya berpuasa selama 9 jam 37 menit saja. Kendati populasi muslim di Argentina hanya sekitar 1,9 persen, namun Argentina tergolong ramah dan tolerir terhadap tradisi ibadah muslim setiap tahunnya. Warga non-Islam di sana jarang melakukan intimidasi pada penduduk muslim di sana.

4. Chili
Chili termasuk negara di bagian selatan bumi, negara ini bakal mengalami puasa hanya 9 jam 12 menit. Muslim di negara ini akan berpuasa mulai 05.31 waktu setempat dan berbuka pada pukul 15.00 waktu setempat. Kendati tergolong singkat, namun cuaca dingin kali ini masih akan memberatkan dan menguji kesiapan umat muslim menjalankan ibadah puasa. (ang)

Sekian dari saya semoga informasi ini bisa menambah pengetahuan kita semua.

Daftar Negara dengan Waktu Puasa Terpendek di Dunia Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

1 komentar: